Date Log
Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Dalam Pembentukan Kinerja Organisasi Bisnis di Indonesia
Corresponding Author(s) : Dimas Nugroho
Jurnal MENTARI: Manajemen, Pendidikan dan Teknologi Informasi,
Vol. 2 No. 2 (2024): Maret
Abstract
Dalam dekade terakhir, Sistem Informasi Manajemen (SIM) telah menjadi elemen krusial dalam operasional bisnis di Indonesia, didorong oleh inovasi teknologi, globalisasi, dan pertumbuhan ekonomi berbasis informasi. Sistem informasi manajemen telah berubah dari alat pemrosesan data menjadi sistem pendukung keputusan yang vital untuk lingkungan bisnis yang dinamis. Penelitian ini mengungkap tantangan adaptasi dan integrasi teknologi Sistem Informasi Manajemen di perusahaan-perusahaan Indonesia, terutama dalam inovasi dan pengembangan teknologi informasi. Tujuan penelitian ini adalah menyoroti pengaruh Sistem Informasi Manajemen terhadap organisasi bisnis di Indonesia dan bagaimana sistem tersebut berkontribusi terhadap efisiensi operasional organisasi. 108 data dikumpulkan melalui wawancara dan kuesioner di Lampung, dianalisis menggunakan Uji Z. Hasilnya menunjukkan bahwa terdapat hambatan yang berpengaruh terhadap Sistem Informasi Manajemen dalam meningkatkan kinerja organisasi, dengan memerlukan peningkatan fleksibilitas dalam pola, struktur, dan karakteristik untuk mengikuti perubahan teknologi dan pasar. Penelitian ini merekomendasikan pentingnya komunikasi media untuk penguatan pasar dan seleksi perangkat lunak serta program komputer yang mendukung pertumbuhan dan ekspansi Sistem Informasi Manajemen bagi perusahaan Indonesia untuk efisiensi operasional dan keunggulan kompetitif dan disarankan agar organisasi bisnis meningkatkan fleksibilitas dalam pola, struktur, dan karakteristik Sistem Informasi Manajemen Perusahaan.
Keywords
Download Citation
Endnote/Zotero/Mendeley (RIS)BibTeX
- D. S. Vugec, V. B. Vukšić, M. P. Bach, J. Jaklič, and M. I. Štemberger, “Business intelligence and organizational performance,” Business process management journal, vol. 26, no. 6, pp. 1709–1730, 2020.
- P. Tong-On, S. Siripipatthanakul, and B. Phayaphrom, “The implementation of business intelligence using data analytics and its effects towards on performance in the hotel industry in Thailand,” International Journal of Behavioral Analytics, vol. 1, no. 2, 2021.
- N. Renaldo, D. Jollyta, S. Suhardjo, L. Fransisca, and M. Rosyadi, “Pengaruh Fungsi Sistem Intelijen Bisnis terhadap Manfaat Sistem Pendukung Keputusan dan Organisasi,” in SEMINAR NASIONAL INFORMATIKA (SENATIKA), 2022, pp. 61–78.
- D. Nusraningrum, J. Jaswati, and H. Thamrin, “The Quality of IT Project Management: The Business Process and The Go Project Lean Aplication,” Manajemen Bisnis, vol. 10, no. 1, pp. 10–23, 2020.
- G. Anwar and N. N. Abdullah, “The impact of Human resource management practice on Organizational performance,” International journal of Engineering, Business and Management (IJEBM), vol. 5, 2021.
- A. Rifa’i and A. Haerani, “Sistem informasi manajemen mendukung kelangsungan usaha mikro kecil menengah (UMKM) dampak situasi pandemi Covid-19,” Jurnal Manajemen Dan Bisnis, vol. 2, no. 02, pp. 125–137, 2020.
- A. A. Egorova, S. V Grishunin, and A. M. Karminsky, “The Impact of ESG factors on the performance of Information Technology Companies,” Procedia Comput Sci, vol. 199, pp. 339–345, 2022.
- A. A. S. Rosadi and Y. J. Purnomo, “Pengaruh Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pada Pegawai PT Raudah Utama Cianjur,” Jurnal Sains Sosio Humaniora, vol. 4, no. 2, pp. 357–367, 2020.
- R. A. Praditya, “Kinerja Organisasi Pada Manajemen Rantai Pasokan Pariwisata: Bagaimana Peran Manajemen Sumber Daya Manusia, Kepuasan Pelanggan?,” International Journal of Social, Policy and Law, vol. 3, no. 2, pp. 17–21, 2022.
- E. A. Sinambela and D. Darmawan, “Pengaruh Total Quality Management dan Manajemen Pengetahuan terhadap Kinerja Organisasi,” Cemerlang: Jurnal Manajemen dan Ekonomi Bisnis, vol. 1, no. 4, pp. 1–12, 2021.
- D. Al-Eisawi, A. Serrano, and T. Koulouri, “The effect of organisational absorptive capacity on business intelligence systems efficiency and organisational efficiency,” Industrial Management & Data Systems, vol. 121, no. 2, pp. 519–544, 2020.
- A. Sirojuddin, K. Amirullah, M. H. Rofiq, and A. Kartiko, “Peran Sistem Informasi Manajemen dalam Pengambilan Keputusan di Madrasah Ibtidaiyah Darussalam Pacet Mojokerto,” ZAHRA: Research and Tought Elementary School of Islam Journal, vol. 3, no. 1, pp. 19–33, 2022.
- N. Ilmy, A. R. Mus, and H. Ahmad, “Pengaruh Sistem Akuntansi Manajemen Dan Ketidakpastian Lingkungan Terhadap Kinerja Manajerial Pada Pt. Adira Dinamika Multi Finance Tbk Kantor Cabang Jayapura,” Invoice: Jurnal Ilmu Akuntansi, vol. 3, no. 1, pp. 129–144, 2021.
- R. N. Ichsan, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Bpjs Ketenagakerjaan Cabang Medan,” Jurnal Ilmiah METADATA, vol. 2, no. 2, pp. 128–136, 2020.
- R. Sofiyanti, “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dan E-Commerce Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Profit Margin)(Study Kasus Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Sektor Perdagangan dan Restauran Di Kabupaten Lumajang),” 2021.
- R. N. Ichsan, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Bpjs Ketenagakerjaan Cabang Medan,” Jurnal Ilmiah METADATA, vol. 2, no. 2, pp. 128–136, 2020.
- M. I. D. Izzudin and N. Dahtiah, “Pengaruh Strategi Bisnis dan Sistem Pengendalian Manajemen Terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia,” Indonesian Accounting Literacy Journal, vol. 1, no. 1, pp. 9–19, 2020.
- N. M. Fadilla, “Sistem informasi manajemen rumah sakit dalam meningkatkan efisiensi: mini literature review,” JATISI (Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi), vol. 8, no. 1, pp. 357–374, 2021.
- W. Erpurini, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Instalasi Narkotika, Psikotropika Dan Zat Adiktif (Napza) Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat,” Jurnal GeoEkonomi, vol. 10, no. 1, pp. 86–101, 2019.
- M. Siregar, “Pengaruh kualitas sumber daya manusia dan kualitas anggaran terhadap kinerja keuangan daerah dimediasi dengan sistem informasi manajemen daerah,” Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, vol. 2, no. 2, pp. 160–169, 2019.
- W. Erpurini, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Instalasi Narkotika, Psikotropika Dan Zat Adiktif (Napza) Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat,” Jurnal GeoEkonomi, vol. 10, no. 1, pp. 86–101, 2019.
- A. A. S. Rosadi and Y. J. Purnomo, “Pengaruh Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pada Pegawai PT Raudah Utama Cianjur,” Jurnal Sains Sosio Humaniora, vol. 4, no. 2, pp. 357–367, 2020.
- M. Sholeh and D. Wahyudin, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen dan Kompetensi Terhadap Efektifitas Kerja di PT Citra Solusi Informatika,” Abiwara: Jurnal Vokasi Administrasi Bisnis, vol. 3, no. 1, pp. 28–41, 2021.
- I. Irawati, S. Salju, and H. Hapid, “Pengaruh penggunaan sistem informasi manajemen terhadap kualitas laporan keuangan pada pt. Telkom kota palopo,” Jurnal manajemen stie muhammadiyah palopo, vol. 3, no. 2, 2019.
References
D. S. Vugec, V. B. Vukšić, M. P. Bach, J. Jaklič, and M. I. Štemberger, “Business intelligence and organizational performance,” Business process management journal, vol. 26, no. 6, pp. 1709–1730, 2020.
P. Tong-On, S. Siripipatthanakul, and B. Phayaphrom, “The implementation of business intelligence using data analytics and its effects towards on performance in the hotel industry in Thailand,” International Journal of Behavioral Analytics, vol. 1, no. 2, 2021.
N. Renaldo, D. Jollyta, S. Suhardjo, L. Fransisca, and M. Rosyadi, “Pengaruh Fungsi Sistem Intelijen Bisnis terhadap Manfaat Sistem Pendukung Keputusan dan Organisasi,” in SEMINAR NASIONAL INFORMATIKA (SENATIKA), 2022, pp. 61–78.
D. Nusraningrum, J. Jaswati, and H. Thamrin, “The Quality of IT Project Management: The Business Process and The Go Project Lean Aplication,” Manajemen Bisnis, vol. 10, no. 1, pp. 10–23, 2020.
G. Anwar and N. N. Abdullah, “The impact of Human resource management practice on Organizational performance,” International journal of Engineering, Business and Management (IJEBM), vol. 5, 2021.
A. Rifa’i and A. Haerani, “Sistem informasi manajemen mendukung kelangsungan usaha mikro kecil menengah (UMKM) dampak situasi pandemi Covid-19,” Jurnal Manajemen Dan Bisnis, vol. 2, no. 02, pp. 125–137, 2020.
A. A. Egorova, S. V Grishunin, and A. M. Karminsky, “The Impact of ESG factors on the performance of Information Technology Companies,” Procedia Comput Sci, vol. 199, pp. 339–345, 2022.
A. A. S. Rosadi and Y. J. Purnomo, “Pengaruh Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pada Pegawai PT Raudah Utama Cianjur,” Jurnal Sains Sosio Humaniora, vol. 4, no. 2, pp. 357–367, 2020.
R. A. Praditya, “Kinerja Organisasi Pada Manajemen Rantai Pasokan Pariwisata: Bagaimana Peran Manajemen Sumber Daya Manusia, Kepuasan Pelanggan?,” International Journal of Social, Policy and Law, vol. 3, no. 2, pp. 17–21, 2022.
E. A. Sinambela and D. Darmawan, “Pengaruh Total Quality Management dan Manajemen Pengetahuan terhadap Kinerja Organisasi,” Cemerlang: Jurnal Manajemen dan Ekonomi Bisnis, vol. 1, no. 4, pp. 1–12, 2021.
D. Al-Eisawi, A. Serrano, and T. Koulouri, “The effect of organisational absorptive capacity on business intelligence systems efficiency and organisational efficiency,” Industrial Management & Data Systems, vol. 121, no. 2, pp. 519–544, 2020.
A. Sirojuddin, K. Amirullah, M. H. Rofiq, and A. Kartiko, “Peran Sistem Informasi Manajemen dalam Pengambilan Keputusan di Madrasah Ibtidaiyah Darussalam Pacet Mojokerto,” ZAHRA: Research and Tought Elementary School of Islam Journal, vol. 3, no. 1, pp. 19–33, 2022.
N. Ilmy, A. R. Mus, and H. Ahmad, “Pengaruh Sistem Akuntansi Manajemen Dan Ketidakpastian Lingkungan Terhadap Kinerja Manajerial Pada Pt. Adira Dinamika Multi Finance Tbk Kantor Cabang Jayapura,” Invoice: Jurnal Ilmu Akuntansi, vol. 3, no. 1, pp. 129–144, 2021.
R. N. Ichsan, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Bpjs Ketenagakerjaan Cabang Medan,” Jurnal Ilmiah METADATA, vol. 2, no. 2, pp. 128–136, 2020.
R. Sofiyanti, “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dan E-Commerce Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Profit Margin)(Study Kasus Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Sektor Perdagangan dan Restauran Di Kabupaten Lumajang),” 2021.
R. N. Ichsan, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Bpjs Ketenagakerjaan Cabang Medan,” Jurnal Ilmiah METADATA, vol. 2, no. 2, pp. 128–136, 2020.
M. I. D. Izzudin and N. Dahtiah, “Pengaruh Strategi Bisnis dan Sistem Pengendalian Manajemen Terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia,” Indonesian Accounting Literacy Journal, vol. 1, no. 1, pp. 9–19, 2020.
N. M. Fadilla, “Sistem informasi manajemen rumah sakit dalam meningkatkan efisiensi: mini literature review,” JATISI (Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi), vol. 8, no. 1, pp. 357–374, 2021.
W. Erpurini, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Instalasi Narkotika, Psikotropika Dan Zat Adiktif (Napza) Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat,” Jurnal GeoEkonomi, vol. 10, no. 1, pp. 86–101, 2019.
M. Siregar, “Pengaruh kualitas sumber daya manusia dan kualitas anggaran terhadap kinerja keuangan daerah dimediasi dengan sistem informasi manajemen daerah,” Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, vol. 2, no. 2, pp. 160–169, 2019.
W. Erpurini, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Instalasi Narkotika, Psikotropika Dan Zat Adiktif (Napza) Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat,” Jurnal GeoEkonomi, vol. 10, no. 1, pp. 86–101, 2019.
A. A. S. Rosadi and Y. J. Purnomo, “Pengaruh Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pada Pegawai PT Raudah Utama Cianjur,” Jurnal Sains Sosio Humaniora, vol. 4, no. 2, pp. 357–367, 2020.
M. Sholeh and D. Wahyudin, “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen dan Kompetensi Terhadap Efektifitas Kerja di PT Citra Solusi Informatika,” Abiwara: Jurnal Vokasi Administrasi Bisnis, vol. 3, no. 1, pp. 28–41, 2021.
I. Irawati, S. Salju, and H. Hapid, “Pengaruh penggunaan sistem informasi manajemen terhadap kualitas laporan keuangan pada pt. Telkom kota palopo,” Jurnal manajemen stie muhammadiyah palopo, vol. 3, no. 2, 2019.